Minggu, 18 Desember 2011 - 0 komentar

NextBook 17i: Ketangguhan Komputer Desktop dalam Tas anda


Dirancang untuk memberikan kinerja setara komputer Workstation dan Server, Nextbook 17i tampil dalam desain notebook yang menjanjikan kenyamanan dalam mobilitas serta dukungan teknologi komputer high-end yang siap menemani aktivitas bisnis anda atau penggunaan aplikasi-aplikasi berat/ekstrim, dimanapun anda membutuhkan.
NextBook 17i mampu memberikan Kinerja ekstrim dalam sistem komputasi mobile, didukung kemampuan penyimpanan data yang besar dengan konfigurasi RAID dan beberapa pilihan konfigurasi I/O yang fleksibel yaitu USB 2.0, FireWire400 eSATA, HDMI, dan Gigabit Ethernet. NextBook 17i memberikan layar tampilan yang besar dengan 17-inch widescreen LCD WUXGA dan DVI-out untuk menghubungkan layar eksternal atau proyektor.

Notebook canggih hasil produk NextComputing ini juga didukung dengan spesifikasi teknologi high-end, diantaranya :
- Intel® Core™ i7, hingga 3.3GHz Extreme Edition
- RAM DDR3, 1333MHz hingga 12GB
- Hard drive hingga 2TB dengan 4 port SATA 7200 RPM
- NVIDIA® GeForce® 280M grafis 1GB RAM DDR3, atau NVIDIA Quadro FX 3800M
- W-LAN terintegrasi
- Lithium-ion baterai

Selain itu, terdapat pula perangkat opsional lainnya seperti :
- Cashing dengan tekstur Kasar dan keras (MIL-STD-2073)
- Mobil DC adaptor kit
- Tambahan adaptor eksternal AC / DC
- cadangan baterai UPS
- USB floppy drive

NextBook 17i bisa dijalankan pada sistem operasi Windows 7 Professional / Ultimate, Windows 2003 Server, Windows 2008 Server, termasuk Red Hat Linux. Untuk informasi lebih lengkap tentang Nextbook 17i, dapat dilihat di http://www.nextcomputing.com/products/nextbook17i

0 komentar:

Posting Komentar